Pelatihan Instalasi Linux bagi siswa IPS SMA N 1 Sentolo

No Comments

Sukses mengadakan pelatihan Open Source Software untuk siswa IPA kelas 2 di SMA N 1 Sentolo, selanjutnya kita melakukan pelatihan kepada murid kelas IPS. Acara itu kita adakan pada hari kamis tanggal 22 April 2010 di Lab. komputer SMA N 1 Sentolo. Materi yang diberikan tidak jauh berbeda dengan yang kita berikan sebelumnya. Materinya adalah seputar Instalasi Linux BlankOn 5 dan penggunaan software-software Open Source yang sudah ter-bundle di dalamnya seperti Open Office Writer dan Open Office Calc. Acaranya berlangsung cukup meriah dan bersemangat. Dimulai dari Jam 13.30 sampai jam 16.00.

Sebelum pulang, kami juga sempat melakukan foto bareng dengan peserta pelatihan.

Berikut beberapa dokumentasi acaranya. Selengkapnya bisa dilihat di gallery.

Leave a Reply